Ilmu adalah Pengetahuan tetapi Pengetahuan belum tentu menjadi ilmu

Saturday 23 July 2016

MATERI KULIAH PERPUTARAN PERSEDIAAN

No comments
PERPUTARAN PERSEDIAAN




Turn Over persediaan adalah merupakan ratio antara jumlah harga pokok barang yang dijual dengan nilai rata-rata persediaan yang dimiliki oleh perusahaan. Contoh Perhitungan perputaran piutang dalam PT Siantar Top Tbk adalah sebagai berikut:


Berdasarkan data ratio perputaran persediaan diatas maka dapat disimpulkan bahwa PT Siantar Top melakukan pergantian persediaan dalam satu tahun tepatnya pada tahun 2012 sebanyak 1 kali dan rata-rata persediaan yang tersimpan digudang selama satu tahun tersebut selama 360 hari.

Sumber :

Materi kuliah


Wallahu'alam..

No comments :

Post a Comment